Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Kamu belum ke bandung jika belum merasakan makanan yang ini

Kamu belum ke bandung jika belum merasakan makanan yang ini-Bandung surganya kuliner yanga enak-enak, sampai-sampai jika ada pelancong ke bandung kamu akan kebingungan memilih jenis kuliner apa yang harus di pilih? karena camilan khas Bandung bukan hanya satu atau dua macam tapi banyak sekali jadi jika kamu liburan ke Bandung

Dan saking kreatifnya orang bandung, jenis makanan yang pada semula tidak ada di bikin ada, dan bahkan makanan yang sudah ada sejak dulu dan untuk menambah rasa dan mood pembeli si makanan atau camilan tersebut di modif semenarik mungkin

Mulai dari camilan sampai makan yang berat semua ready untuk di Bandung, dan juga yang menariknya lagi pemerintah kota bandung terus mendukung kreatifitas warganya untuk membuat sesuatu yang baru, bahkan kota Bandung ada lembaga pelatihan khusus yang memberikan pelatihan mengenai cara mengolah makanan tradisional yang di pusatkan di kabupaten kota,

dan selain itu dukungan pemerintah terhadap warganya tidak main-main terbukti pemerintah mengadakan acara tahunan kuliner khas daerah yang di adakan saban tahun yang di pusatkan di Gedung Sate atau di Jalan Asia Afirika Kota Bandung yand  di datangkan dari kreatifpeneur dari kabupaten di Jawa Barat

Baca juga: Balong Sirah Cisewu Sumber Air Tidak Pernah Surut Sepanjang Masa

Pada umumny jenis  makanan yang di pamerakan di acara tahunan tersebut adalah makan yang sudah terkenal sebelumny ada juga jenis camilan baru yang belum ada sebelumnya

Nah untuk anda yang akan melancong ke bandunga alangkan baiknya mencoba jenis jajanan khas kota Kembang ini ya:

#1. Seblak


seblak-bandung-yang-enak-dan-gurih-notes-asher

Seblak adalah jenis jajanan yang memeliki rasa yang enak dan bau wangi bawang merah yang wangi, seblak ini di buat dari kerupuk mentah kemudian di banjur dengan kuah bumbu dari campuran bawang merah, bawang putih, cabe merah, garam , gula dll

Yang membuat orang ketagiahan terutama orang bandung adalah rasanya yang lada dan wangi bawang khas membuat selera makan semakin lahap,

makan seblak ini sangat cocok di konsumsi saat musim hujan, sebab setelah mengkonsumsi seblak baran teras hangat.

#2. Cuanki 


Cuanki juga rasanya memeliki rasa yang lada umunya penjual cuanki di siang hari sampai malam, baso, aci dan tahu merupakan andalan dasar terbuatnya cuanki dan jika kamu merasa kurang kenyang, cuanki bisa menambahkan mie instan, dan kalau orang bandung makan cuanki tanpa mie mungin ada yanga kurang kerna kurang kenyang,

Makanan cuanki di Bandung lumayan laris telebih kota Bandung memeliki cuaca dingin, yang sangat cocok menghadirkan makan yang lada-lada dan memeliki karakter kuah yang kental

khususnya di Bandung untuk mendapatkan cuanki tidak sulit di dapat hampir di semua ruas jalan di kota Bandung, perumahan, bisa di pastikan ada, terutama di Bandung yang menjadi khas penjual cuanki adalah  memukul-mukul  kohkol (kenotngan) atau piring sebagi ciri khas

#3. Batagor


Batagor terdiri dua varian ada yankuah dan ada yang di sajikan kering dan tergantung selera masing-masing,namun jika menginginkan rasa pedas yang kuat yang kental lebih baik memilih batagor kuah kerana bisa menambahkan sambal sekehendak kita

Kuah kacang di tambah aci di goreng dan rasa kenyal itu lho yang membuat siapapun ketagihan, terlebih lagi kuah yang ‘’kulinyar’’ membuat siapapun yang melihatnya merasa tertarik untk mengkonsumsinya

Untuk kamu yang menginginkan batagor bisa datang ke daerah Tegalega (Monumen nasioan bandung lautan api), taman sari, sekitaran jalan dipatiukur,  terutama di sore hari, banyak di sana penjual aneka batagor dan beragam harga

#4. Es cendol


Untuk di bandung akhir-akhir ini yang lagi booming adalah es cendol eliszabet, yang mana penjualnya biasa kita temukan di jalan sudirman yang mendekati Bunaran Cimahi-Bandung, dengan ciri khas menggunakan gerogak dan pastinya ada tulisan ‘’Cendol Elizabet’’kemudian di jalan Tegalega, cendol Elizabet  memeliki karakter hijau pekat dan dikuah dengan gula merah ini menjadi ciri khas cendol Elizabet

Untuk hal harga lumayan terjangkau  satu gelas cendol ukuran besar di hargai Rp 5000/gelas dan selain itu juga kita bisa kita membeli bahna untuk di minum di rumah dengan satu kantung cendol tanpa gula adalah Rp 10.000/kantung

#5. Baso


Unutk penjual baso di bandung cukup mudah di dapatkan dan memang kuliner ini sudah di kenal sejak lama dan bukan hanya di bandung, tapi saat anda mengujungi kota bandung apa salahnya untuk mencoba mengkonsumsi baso khas bandung ini dan di jamin rasanya enak dan bikin ketagihan

Baso di bandung cukup beragam seperti baso urat, baso ceker, baso telur, baso anggur, baso ikan, baso ampela, baso beranak dll, jadi tinggal anda memilih mau memakan baso rasa apa?

Unutk penjula baso di Bandung cukup  mudah di temukan dan hampir di setiap daerah di Bandung, dan tak hanya itu baso yang cukup tekenal di Kota cimahi adalah baso“tresno’’ baso tersebut sudah terkenal memeliki cita rasa yang enak dan daging sapi yang gurih dan memeliki banyak varian rasa
dan apabila kalu penasran dengan baso tresno silahkan browsing di google denagn kata kunci ''Alamat baso tresno di Bandun'' pasti banyak tuh yang menjual baso tresno

Untuk memilih baso yang enak dan aman di konsumsi menurut BPOM, pilih baso yang memliki karakter tidak putih bersih, tapi kita bisa melihat dari ciri fisiknya yang kasar dan pada umumnya baso yang aman adalah sobekan daging mucul keluar dan terlihat kasar,

Menurut BPOM, baso yang bersih putih dan tahan lama dan tidak kasar patut di curigai mengandung borak, yang mana borak ini bisa mengancam kesehatan salah satunya bisa membuar kanker usus halus

#6. Surabi 


surabi-bandung-anu-enak-di-cihampelas-notes-asher

Surabi haneut, mungkin itu istilah orang bandung, surabi terbuat dari tepung dan di tambah gula merah, dan pematangannya adalah dengan cara di bakar di atas bara api dan pada umunya bisa kita temukan di  sore hari atau subuh

yang membuar rasa surabi makin enak adalah pematangan secara di tradisional dan di pastikan kandungan lemaknya hampir tidak ada

Penjula surabi haneut di Bandung kamu kudu datang ke  Jalan Setiabudhi, disana banyak menjajakan surabi, ada yang buka 24  jam, dan ada waktu tertentu saja, dan untuk saat ini suravbi sudah mulai berkembang soal masalah rasa ada di toping denagna keju dan ada y ang masih alami, dan kita tinggal memiilih mau makan rasa yang mana? pada umumnya penjual surabi mulai buka setelah manghrib, dan harganay pun beragam, mulai 5k sampai 10k/biji

#7. Peuyeum bandung (tape singkong)


Peyeum bandung siapa sih yang gak tahu peuyeum bandung, peuyeum (tape) memeliki dua macam jenis, ada tape ketan dan juga tape singkong, namun yang mudah di dapat dan terkenal adalah tape singkong, dan untuk mendapatkannya kamu bisa datang ke tempat oleh-oleh bandung yang berada di sepanjang jalan Terminal Leuwi Panjang , sepanjgan jalan Pasteur dan area sentra perbelanjaan di Pasar Baru Bandung’

Tape yang di kenal memliki cita rasa yang enak dan tahan lama adalah tape/peuyeum dari Cimenyan , karakteristiknya kenyal dan manisnya alami, dan di sarankan mengkonsumsi tape di jamin aman walapun anda memeliki gula darah yang tinggi,  sebab tape bisa di pastikan rendah gula alami walapun rasanya yang manis bak madu

#8. Aneka gorengan

Sarapan orang Bandung untuk di pagi hari mereka lebih memilih gorengan di tambah segelas kopi hangat ketimbang  makan nasi , nah gorengan  tersebut beragam seperti bala-bala, gehu, goreng singkong keju dan  resoles, semuanya di buat bahan dasar campuran tarigu dan toping lainnya, rasanya enak terlebih di makan saat masih hangat di tambah di konsumsi dengan cabe mentah

Penjual gorengan pada umumnya menggunakan gerobak dorong/kaki lima dan terdapat di pagi dan sore hari, untuk harga gorengan di Bandung lumayan murah per biji di hargai Rp 1000 dan itu ukurannya lumayan besar dan bisa kenyang makan sebanyak 5 buah, namun apabila kamu sedang program diet tidak di sarankan karena kandungan minyak yang lumayan tinggi terlebih lagi menggunakan minyak curah

#9. Goreng tempe


Goreng tempe termasuk makan khas bandung, tempe selain di jadikan sayur tempe  yang bergizi tinggi, juga di jadikan camilan, goreng tempe ini memeliki karakter keras, dan tipis namun memeliki rasa  yang enak

Makan goreng tempe sangat cocok di makan saat perjalanan jauh misalnya saat mudik  dan selain di jaidian untuk camilan dan juga bisa di jadikan sebagai lauk dan itu rasanya enak banget terlebih makan dengan nasi hangat

Untuk membeli goreng tempe di bandung cukup mudah di dapatkan seperti di  Jalan Leuwi Panjang (sekitaran terminal Leuwi Panjang) untuk harga lumayan murah yaitu 50k/kilogram

Nah itu yang mengenai jenis makanan yang perlu kamu coba saat berkunjung ke Bandung, dan untuk mendapatkannya  itu semua tidak sulit dan karena memang Bandung adalah surganya Kuliner
***
Happy nice day