Melihat Kota Bandung dari Ketinggian di Gunung Pabeasan Arjasari Banjaran Bandung
Melihat Kota Bandung dari Ketinggian di Gunung Pabeasan Arjasari Banjaran Bandung -Untuk saat ini orang-orang mencari tempat wisata tidaklah sulit terlebih di jaman serba canggih ini sudah hadirnya internet dan smarphone di genggaman kita, tinggal search lokasi atau alamat yang kita mau dan dengan durasi kurang dari 5 detik sudah muncul alamat, lokasi dan informasi lainnya yang berkaitan dengan apa yang kira cari
Mungkin apabila bandingkan dengan 10 tahun ke belakang ,peradaban teknologi kita kurang begitu pesat di banding jaman sekarang ini, dan ini terjadi seiring dengan perkembangan jaman dan modernisasi dunia
Untuk saat ini banyak medsos dan blogger yang mereview tempat-tempat wisata di sekitaran lingkungan kita, dan dengan hadirnya internet memudahkan kita untuk mencari informasi dengan cepat dalam jangka hitungan detik
Untuk saat ini yang lagi booming di cari di dunia maya adalah mengenai tempat wisata, baik alam mapun wisata buatan
Mungkin sesekali kita butuh keramaian tapi sering kali perlu menyepi di alam bebas seperti gunung, curug (air terjuh) atau danau
Nah untuk saat ini akan mengurai sedikit pengalaman saya mengenai Gunung Pabeasan yang ada di Arjasari Banjaran Kabupaten Bandung
Menurut cerita rakyat dulu, Gunung Pabeasan adalah salah satu gunung yang memeliki sejarah panjang terutama di dalam hal ilmu kejawen dan mistik
Dulu Gunung Pabeasan adalah sering kali di datangi oleh para jawara dari tanah Pasundan, yang mana tujuan mereka adalah untuk menyempurnakan ilmu kebatinan (sunda:nyipuh) dan ruwatan benda-beda pusaka seperti Golok, keris tombak dan benda pusaka lainya terutama di tanggal 14 Mulud dan di lakukan saban tahun, dan selain itu ada ritual khusus untuk memandikan benda-benda pusaka dengan bunga tujuh rupa plus minyak wangi yang sudah di berikan rituan doa-doa khusus, dan setelah selesai memandikan benda-benda itu, si jawara di lanjutkan melakuan rituan mandi di curug (air terjun) yang lokasinya persis di Curug Pabeasan dan di lakukan di jam 24.00 di tanggal 14 mulud tahun Hijriyah
Dari Gunung Pabeasan ke Curug Pabeasan sekitar 3 Km, tapi untuk 5 tahun ke belakang curug pabeasan malah ramai oleh pengunjung berwisata dan kesan mistis, angker itu sudah mulai hilang dan bahkan untuk saat ini menjadi buruan para wisatawan dan menjadi tempat wisata yang menarik di Banjaran
Pengalaman saya masuk ke Gunung Pabeasan tidak ada pungutan biya alias gratis, atau mungkin ada teman-teman yang memeliki pengalaman boleh share di comment ya..
Untuk menuju curug pabeasan tidaklah sulit terlebih unutk saat ini sudah ada petunjuk yang menandai di google maps
Dari terminal Tegalega Kota Bandung anda perlu naik angkot jurusan Tegalega-Banjaran dan saat sudah sampai di Banjaran turun di alun-alun Banjaran, selanjutnya naik lagi angkot warna kuning jurusan Banjaran-Arjasari dan nanti kamu turun di kampung Cibingin dan atau kamu tidak tahu Kampung itu, boleh ngomong ke sopir angkotnya, ‘’Pak, turunkan saya di kampung Cibingbin’’ nah gitu aja, dan nanti kamu turun di situ dan kalau bisa di dekat pangkalan ojek, dan apabila masih ragu boleh menanyakan ke warga untuk menuju Gunung Pabeasan
Dan selanjunya kamu harus jalan kaki lagi kurang lebih 3 Km menuju gunung Pabeasan
Dari arah Ciparay (terminal Ciapay) kamu perlu naik angkot jurusan Ciparay-Arjasari (warna merah bata) dan si angkot ini tidak sampai ke terminal Arjasari tapi hanya sampai kampung Ciketut-Cigarukgak untuk ngetem dulu, nah dari Ciketut naik lagi ojek pangkalan ke kampung Cibingbin, angkot juga sampai juga ke terminal Arjasari namun sering ngetem dan pengalaman saya lama pisan, broo
Untuk kamu yang akan jalan ke gunung pabeasan cukup mudah tinggal langusng aja menuju kampung Cibingbin dan untuk kamu yang kurang pandai mengndarai di jalan koral, kendaraan bisa di titipkan di halaman rumah warga dan di jamin aman, tapi kalau kamu pandai di jalan tidak di aspal bisa sampai ke lokasi gunung pabeasan
Dan apabila kamu sulit menemukan lokasi bisa menggunakan google maps, tinggal search di google maps “Lokasi Gunung Pabeasan’’ pasti akan muncul tuh, tinggal tracking dah
Di gunung Pabeasan bukan hanya gunung yang terkenal tapi ada curugnya lho, yang mana curug pabeasan konon di jadikan tempat untuk ritual kebatian dan menyempurnakan ilmu kaduragan, terus kenapa gunung pabeasan malah lebih terkenal? nah yang menjadi alasannya dari Gunung Pabeasan kita bisa melihat Kabupaten Bandung dari ketinggian dan bisa melihat sunset apabila kamu tidak takut di kala Maghrib, tapi apabila sudah bosan menikmati pemandangan bisa turun ke curug dan itupun tidak kalah indah dan menarik, dari gunung Pabeasan ke curug pabeasan kurang dari 2 Km lagi, atau masih ragu bisa menanyakan dulu ke warga Kampung Cibingbin
Untuk saat ini karena jalan sudah di perbaiki dan sudah masuk roda dua, tempat parkir cukup sederhana tapi dank arena memang penataan belum maksimal dan pada saat saya mengunjungi di bulan November 2018 tidak di pungut biaya parkir, jadi masih free
Nah selain tempat untuk melihat pemandangan dari ketinggian dan menikmati sejuknya udara pegunungan di gunung pabeasan juga bisa kemah lho
Nah untuk kamu yang suka banget dengan camping, pemandangan yang indah, lokasi yang tidak jauh dari Kota Bandung, gunung Pabeasan menjadi lokasi yang tepat untuk di masukan ke dalam draflist camping on weekend
Untuk bisa kemah di Gunung Pabeasan Arjasari Banjaran, kamu perlu datang di musim kemarau seperti sekarang ini, mengapa ini penting di musim kemarau, yaitu untuk meminimalkan resiko alam seperti hujan, pohon tumbang dan mungkin ancama alam lainnya, dan selain itu di musim kemarau lebih identic dengan kenyamanan seperti bisa menikmati pemandangan alam kota bandung dari ketinggian dan menikmat sunset cukup indah tanpa menggangu pandangan akibat awan
Nah apakah kemah di gunung pabeasan itu bayar? Menurut teman saya yang pernah camping untuk camping tidak ada pungut biaya apapun namun saran beliau yang perlu kita perhatikan hanya menjaga lingkungan dan tidak di benarkan membuang sampah plastic sembarangan dan hindari bakar sampah tanpa pengawasan untuk menghindari kebakaran terlebih di musim kemarau, jadi untuk yang akan camping menjaga kelestarian yang perlu kita perhatikan
Naumun sangat di sayangkan untuk yang camping tidak bisa menampuhg tenda dalam jumlah banyak, mungkin prakiraan saya bisa masuk kurang dari 7 tenda terutama yang ada di puncaknya
Nah itu ya, untukk kamu yang saat ini mencari tempat untuk main atau jalan-jaan ke alam bebas terutama gunung, maka pilihan yang tepat adalah mengunjungi gunung pabeasan yang ada di Banjaran, alasan lainnya tidak jauh dari Kota Bandung dan mudah di jangkau oleh kendaraan roda dua dan di tempuh kurang dari 1 jam dari Alun-Alun Banjaran, namun yang sering kali telat sampai lokasi adalah saat mencari alamat Gunung Pabeasan terlebih untuk orang baru datang
Dan saran saya usahkan mengunjungi Gunung Pabeasan-Arjasari Banjaran Bandung lebih dari 2 kendaraan, untuk menghindari rasa takut karena ke hutan dan mungkin liburan bareng-bareng sensasinya beda dengan jalan hanya satu atau dua orang.
**Happy weekend
Mungkin apabila bandingkan dengan 10 tahun ke belakang ,peradaban teknologi kita kurang begitu pesat di banding jaman sekarang ini, dan ini terjadi seiring dengan perkembangan jaman dan modernisasi dunia
Untuk saat ini banyak medsos dan blogger yang mereview tempat-tempat wisata di sekitaran lingkungan kita, dan dengan hadirnya internet memudahkan kita untuk mencari informasi dengan cepat dalam jangka hitungan detik
Untuk saat ini yang lagi booming di cari di dunia maya adalah mengenai tempat wisata, baik alam mapun wisata buatan
Nah yan menjadi alasan tempat wisata alam lebih banyak di cari dunia maya adalah mungkin di karenakan pengujung lebih ingin mengetahui tempat-tempat wisata alam yang lagi trend dan selain itu wisata alam bebas kesannya lebih natural dan memberikan pengalaman tersendiri dan mungkin untuk orang yang beriman salah satu cara bersyukur atas kebesaran Allah SWT
Mungkin sesekali kita butuh keramaian tapi sering kali perlu menyepi di alam bebas seperti gunung, curug (air terjuh) atau danau
Nah untuk saat ini akan mengurai sedikit pengalaman saya mengenai Gunung Pabeasan yang ada di Arjasari Banjaran Kabupaten Bandung
Menurut cerita rakyat dulu, Gunung Pabeasan adalah salah satu gunung yang memeliki sejarah panjang terutama di dalam hal ilmu kejawen dan mistik
![]() |
View dari Gunung Pabeasan Banjaran |
Dulu Gunung Pabeasan adalah sering kali di datangi oleh para jawara dari tanah Pasundan, yang mana tujuan mereka adalah untuk menyempurnakan ilmu kebatinan (sunda:nyipuh) dan ruwatan benda-beda pusaka seperti Golok, keris tombak dan benda pusaka lainya terutama di tanggal 14 Mulud dan di lakukan saban tahun, dan selain itu ada ritual khusus untuk memandikan benda-benda pusaka dengan bunga tujuh rupa plus minyak wangi yang sudah di berikan rituan doa-doa khusus, dan setelah selesai memandikan benda-benda itu, si jawara di lanjutkan melakuan rituan mandi di curug (air terjun) yang lokasinya persis di Curug Pabeasan dan di lakukan di jam 24.00 di tanggal 14 mulud tahun Hijriyah
Dari Gunung Pabeasan ke Curug Pabeasan sekitar 3 Km, tapi untuk 5 tahun ke belakang curug pabeasan malah ramai oleh pengunjung berwisata dan kesan mistis, angker itu sudah mulai hilang dan bahkan untuk saat ini menjadi buruan para wisatawan dan menjadi tempat wisata yang menarik di Banjaran
Alamat Curug Pabeasan Arjasari Banjaran
Alamatnya di Desa Arjasari kecamatan Arjasari Banjaran Kabupaten Bandung
Tiket Masuk Gunung Pabeasan
Pengalaman saya masuk ke Gunung Pabeasan tidak ada pungutan biya alias gratis, atau mungkin ada teman-teman yang memeliki pengalaman boleh share di comment ya..
Menuju Lokasi Curug Pabeasan
Untuk menuju curug pabeasan tidaklah sulit terlebih unutk saat ini sudah ada petunjuk yang menandai di google maps
#Menggunakaan Kendaraan Umum Datang Dari Kota Bandung
Dari terminal Tegalega Kota Bandung anda perlu naik angkot jurusan Tegalega-Banjaran dan saat sudah sampai di Banjaran turun di alun-alun Banjaran, selanjutnya naik lagi angkot warna kuning jurusan Banjaran-Arjasari dan nanti kamu turun di kampung Cibingin dan atau kamu tidak tahu Kampung itu, boleh ngomong ke sopir angkotnya, ‘’Pak, turunkan saya di kampung Cibingbin’’ nah gitu aja, dan nanti kamu turun di situ dan kalau bisa di dekat pangkalan ojek, dan apabila masih ragu boleh menanyakan ke warga untuk menuju Gunung Pabeasan
Dan selanjunya kamu harus jalan kaki lagi kurang lebih 3 Km menuju gunung Pabeasan
#Menggunakan kendaraan umum dari Ciparay
Dari arah Ciparay (terminal Ciapay) kamu perlu naik angkot jurusan Ciparay-Arjasari (warna merah bata) dan si angkot ini tidak sampai ke terminal Arjasari tapi hanya sampai kampung Ciketut-Cigarukgak untuk ngetem dulu, nah dari Ciketut naik lagi ojek pangkalan ke kampung Cibingbin, angkot juga sampai juga ke terminal Arjasari namun sering ngetem dan pengalaman saya lama pisan, broo
#Menggunakan sepeda motor sendiri
Untuk kamu yang akan jalan ke gunung pabeasan cukup mudah tinggal langusng aja menuju kampung Cibingbin dan untuk kamu yang kurang pandai mengndarai di jalan koral, kendaraan bisa di titipkan di halaman rumah warga dan di jamin aman, tapi kalau kamu pandai di jalan tidak di aspal bisa sampai ke lokasi gunung pabeasan
Dan apabila kamu sulit menemukan lokasi bisa menggunakan google maps, tinggal search di google maps “Lokasi Gunung Pabeasan’’ pasti akan muncul tuh, tinggal tracking dah
Kenapa Kamu Harus Mengunjungi Curug/Gunung Pabeasan
Di gunung Pabeasan bukan hanya gunung yang terkenal tapi ada curugnya lho, yang mana curug pabeasan konon di jadikan tempat untuk ritual kebatian dan menyempurnakan ilmu kaduragan, terus kenapa gunung pabeasan malah lebih terkenal? nah yang menjadi alasannya dari Gunung Pabeasan kita bisa melihat Kabupaten Bandung dari ketinggian dan bisa melihat sunset apabila kamu tidak takut di kala Maghrib, tapi apabila sudah bosan menikmati pemandangan bisa turun ke curug dan itupun tidak kalah indah dan menarik, dari gunung Pabeasan ke curug pabeasan kurang dari 2 Km lagi, atau masih ragu bisa menanyakan dulu ke warga Kampung Cibingbin
Tempat Parkir Curug Pabeasan Bandung
Untuk saat ini karena jalan sudah di perbaiki dan sudah masuk roda dua, tempat parkir cukup sederhana tapi dank arena memang penataan belum maksimal dan pada saat saya mengunjungi di bulan November 2018 tidak di pungut biaya parkir, jadi masih free
Di Gunung Pabeasan Bisa Kemah
Nah selain tempat untuk melihat pemandangan dari ketinggian dan menikmati sejuknya udara pegunungan di gunung pabeasan juga bisa kemah lho
Nah untuk kamu yang suka banget dengan camping, pemandangan yang indah, lokasi yang tidak jauh dari Kota Bandung, gunung Pabeasan menjadi lokasi yang tepat untuk di masukan ke dalam draflist camping on weekend
Untuk bisa kemah di Gunung Pabeasan Arjasari Banjaran, kamu perlu datang di musim kemarau seperti sekarang ini, mengapa ini penting di musim kemarau, yaitu untuk meminimalkan resiko alam seperti hujan, pohon tumbang dan mungkin ancama alam lainnya, dan selain itu di musim kemarau lebih identic dengan kenyamanan seperti bisa menikmati pemandangan alam kota bandung dari ketinggian dan menikmat sunset cukup indah tanpa menggangu pandangan akibat awan
Nah apakah kemah di gunung pabeasan itu bayar? Menurut teman saya yang pernah camping untuk camping tidak ada pungut biaya apapun namun saran beliau yang perlu kita perhatikan hanya menjaga lingkungan dan tidak di benarkan membuang sampah plastic sembarangan dan hindari bakar sampah tanpa pengawasan untuk menghindari kebakaran terlebih di musim kemarau, jadi untuk yang akan camping menjaga kelestarian yang perlu kita perhatikan
Naumun sangat di sayangkan untuk yang camping tidak bisa menampuhg tenda dalam jumlah banyak, mungkin prakiraan saya bisa masuk kurang dari 7 tenda terutama yang ada di puncaknya
Nah itu ya, untukk kamu yang saat ini mencari tempat untuk main atau jalan-jaan ke alam bebas terutama gunung, maka pilihan yang tepat adalah mengunjungi gunung pabeasan yang ada di Banjaran, alasan lainnya tidak jauh dari Kota Bandung dan mudah di jangkau oleh kendaraan roda dua dan di tempuh kurang dari 1 jam dari Alun-Alun Banjaran, namun yang sering kali telat sampai lokasi adalah saat mencari alamat Gunung Pabeasan terlebih untuk orang baru datang
Dan saran saya usahkan mengunjungi Gunung Pabeasan-Arjasari Banjaran Bandung lebih dari 2 kendaraan, untuk menghindari rasa takut karena ke hutan dan mungkin liburan bareng-bareng sensasinya beda dengan jalan hanya satu atau dua orang.
Baca Juga: Menikmati Taman Kelinci Ciwidey Di Kabupaten Bandung, tempat bermain ramah untuk anakImages from Instagram
**Happy weekend